Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Maju Tak Gentar - Lagu Wajib Nasional





Maju Tak Gentar Ciptaan : (Cornel Simanjuntak)


Maju tak gentar
Membela yang benar
Maju tak gentar
Hak kita diserang

Maju serentak
Mengusir penyerang
Maju serentak
Tentu kita kita menang

Reff :
Bergerak bergerak
Serentak Serentak
Menerkam Menerjang Terkam


Tak gentar tak gentar
Menyerang menyerang
Majulah majulah menang



Cornel memiliki sejumlah pengalaman perang. Pada tahun 1945-1946, ia mengarahkan moncong senjatanya kepada tentara Gurkha/Inggris. Malang, dalam sebuah pertempuran di daerah Senen - Tangsi Penggorengan Jakarta, pahanya tertembak. Dirawat di RSUP. Belum sembuh benar, ia diselundupkan ke Karawang karena Gurkha melakukan pembersihan.
Dari Karawang ia dikirim ke Yogyakarta. Di kota inilah kemudian lahir lagu-lagu yang heroik dan patriotik. Antara lain: Tanah Tumpah Darah, Maju Tak Gentar, Pada Pahlawan, Teguh Kukuh Berlapis Baja, Indonesia Tetap Merdeka.

Sumber : Wikipedia Indonesia




Semoga bermanfaat.


Redaksi Seni Musik
Mengenal lebih dekat tentang Musik Dalam Negeri maupun Manca Negara
RahmanCyber Network
http://www.rahmancyber.net
Follow Us:
Facebook Fanpage : /rahmancyber  
Twitter @akirasasori     |    Untuk Update Terbaru
Pengelola Redaksi | Akira Sasori





Posting Komentar untuk "Maju Tak Gentar - Lagu Wajib Nasional"